Banner Image
Kompas Gramedia

3D Motion Graphic Designer | Tribun Network  

Kompas Gramedia

 
  • Jakarta Pusat, Indonesia
    Jalan Palmerah Selatan, Gelora Kel., Tanah Abang, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia
    Jakarta Pusat
    DKI Jakarta
    Indonesia
    Indonesia
  • KontrakCONTRACTOR

Lowongan dipasang 10 days ago dan batas waktu lamaran adalah 30 Oct

Rekruter terakhir aktif an hour ago

2025-10-13T08:10:40.478820+00:002025-10-30T17:00:00+00:00

Deskripsi Pekerjaan

Bertanggung jawab untuk menciptakan konten visual animasi 3D yang dinamis dan menarik. Bertanggung jawab atas seluruh proses produksi, mulai dari konseptualisasi hingga penyelesaian akhir, untuk menghasilkan video, iklan, dan aset visual lainnya. Serta berkolaborasi dengan tim kreatif lainnya untuk memastikan hasil visual sejalan dengan tujuan perusahaan & klien.

Kualifikasi Minimum

  • Minimal pendidikan S1 atau D3 di bidang Desain Grafis, Animasi, Multimedia, atau bidang terkait.
  • Memiliki portofolio yang kuat dan menarik, dengan fokus pada desain dan animasi 3D.
  • Menguasai perangkat lunak standar industri, seperti Adobe Creative Suite (terutama After Effects, Photoshop, dan Illustrator).
  • Berpengalaman dalam proses rendering untuk menghasilkan visual berkualitas tinggi.
  • Memiliki pemahaman yang kuat tentang prinsip-prinsip desain, komposisi, warna, dan tipografi.
  • Mampu menerjemahkan konsep kreatif menjadi karya visual yang dinamis dan menarik.
  • Memiliki kemampuan penceritaan visual yang baik melalui animasi.
  • Dapat bekerja sama dalam tim, menerima umpan balik, dan beradaptasi dengan lingkungan kerja yang dinamis.
  • Mampu bekerja secara mandiri dan memenuhi tenggat waktu yang ketat.
  • Kemampuan komunikasi yang baik untuk berkolaborasi dengan tim internal maupun klien.
  • Pengalaman kerja di agensi atau industri kreatif menjadi nilai tambah.

Ringkasan Perkerjaan

Tingkat Posisi
Lulusan Baru / Junior
Spesialisasi
Media and Creatives
Persyaratan tingkat pendidikan
Lulus program Diploma (D3)
Respon rekruter ke lamaran
Sometimes
Alamat Kantor
Jalan Palmerah Selatan, Gelora Kel., Tanah Abang, Jakarta Pusat, 10270, Indonesia
Industri
Media Production
Lowongan
1 lowongan dibuka
Situs
http://www.kompasgramedia.com

Agar merasa aman saat melamar: carilah ikon verifikasi dan selalu lakukan riset terhadap Perusahaan yang Anda lamar. Hindari dan laporkan situasi dimana Perusahaan membutuhkan bayaran dalam proses rekrutmen mereka.

Tentang Kompas Gramedia

Kompas Gramedia, through its more than 50 years of history, is striving for one goal: enlightening and empowering Indonesia. To ensure that we are able to serve the nation for another 50 years, we are undergoing a digital transformation; strengthening and expanding our solid business pillars by developing new digital business initiatives. Our vision is to enlight all the people in Indonesia with all the knowledge we have.

Kandidat juga melamar untuk

  1. Home

Other Recommended Jobs

Apply jobs in

Job Categories:

Related to your search: